Cara Membuat Tombol Enter SMS Pada Android Kitkat

Cara Menampilkan Tombol Enter SMS Di Android Kitkat - Halo semuanya, berjumpa lagi dengan artikel Filearchive4u. Kesempatan ini admin luangkan untuk share tutorial menarik lainnya, khususnya untuk perngguna android dengan operating sistem kitkat. Sebagian dari kalian pasti juga sudah mengetahui tips ini, namun tidak salahnya juga saya berbagi untuk kalian yang mungkin baru mengetahui agar memunculkan tombol enter pada sms.

Cara Tampilkan Tombol Enter SMS Android Kitkat

Sebenarnya ada beberapa permasalahan yang dihadapi oleh pengguna android dengan OS kitkat, salah satunya adalah hilangnya tombol enter pada aplikasi message default yang sudah terinstall pada OS tersebut, sehingga jika ingin membuat line baru tidak dapat dilakukan. Secara default kalian tidak akan menemukan tombol enter, tombol tersebut hilang dari keyboard dan digantikan dengan tombol smile yang dimana kalian dapat menambahkan emoticon yang memakan banyak karakter untuk melakukan SMS.

Tombol enter yang sebelumnya ada di pojok kanan bawah, pada OS kitkat sudah diganti dengan tampilan smile untuk menambahkan emoticon. Nah, bagaimana caranya menampilkan tombol enter untuk line baru pada SMS? caranya dibilang sulit sih tidak mungkin ya, cukup simpel sekali untuk menampilkan tombol enter di SMS. Caranya hanya dengan menekan tombol shift sekali, sehingga semua huruf menjadi besar dan lihat, gambar smiley hilang dan berganti dengan tombol enter.

Cara Tampilkan Tombol Enter SMS Android Kitkat

Mungkin artikel di kesempatan ini bisa bermanfaat dan berguna untuk kalian yang mungkin baru pertama kali menggunakan OS dengan versi kitkat. Namun, pasti banyak juga yang sudah tahu caranya. Cukup sekian artikel tentang Cara Tampilkan Tombol Enter SMS Android Kitkat. Terima kasih sudah berkunjung,

0 Response to "Cara Membuat Tombol Enter SMS Pada Android Kitkat"

Posting Komentar

Komentar yang tidak ada hubungannya dengan artikel akan langsung dianggap spam !!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel